...

Lebih dari 100 anak muda adat Papua bersua di hutan desa milik masyarakat adat Knasaimos di Kampung Manggroholo-Sira, Distrik Saifi, Sorong Selatan. Di hutan desa pertama di Papua ini, mereka mengikuti kegiatan kemah anak muda adat atau Forest Defender Camp yang diselenggarakan Greenpeace Indonesia berkolaborasi dengan Sadir Wet Yifi dan Bentara Papua pada 20-22 September 2023.

0 hearts

0 comments